Welcome to WargaDigital

#AKSESSEKALIBERES

Klasman's frequently asked questions

Apa itu aplikasi KLASMAN?

KLASMAN adalah platform digital yang memudahkan warga dalam melakukan berbagai aktivitas komunitas, mulai dari pembayaran IPL, pelaporan, hingga pengajuan surat izin—all-in-one dalam satu aplikasi.

Apa saja yang bisa saya lakukan di KLASMAN?
  • Bayar iuran bulanan (IPL)
  • Lapor pengaduan warga
  • Ajukan surat izin
  • Kelola kartu akses
  • Beli pulsa, token PLN, dan voucher game (segera hadir)
  • Akses informasi & promosi komunitas
Bagaimana saya melakukan pembayaran di KLASMAN?

Pembayaran dilakukan melalui gateway iPaymu, yang menyediakan berbagai metode pembayaran:

  • Transfer Bank
  • Virtual Account
  • QRIS
  • E-Wallet (DANA, OVO, dll)
Apakah transaksi saya aman?

Ya. Semua transaksi di KLASMAN difasilitasi oleh iPaymu yang telah bersertifikasi keamanan dan terenkripsi dengan baik.

Apakah saya bisa melihat riwayat transaksi?

Tentu. Anda bisa melihat semua transaksi di menu “Riwayat Transaksi” untuk melacak status dan bukti pembayaran.

Bagaimana jika saya mengalami masalah saat transaksi?

Silakan hubungi customer support kami melalui menu “Bantuan” atau email ke [email protected] dengan menyertakan detail transaksi Anda.

Apakah saya bisa minta refund jika terjadi kesalahan pembayaran? Lihat kebijakan refund kami untuk informasi lengkap.